Sulastri, Auliah (2022) Analisis penerapan manajemen risiko dalam menjaga profitabilitas bank syariah BSI Kc Mataram Pejanggik I. Undergraduate thesis, UIN Mataram.

[img] Text
Auliah Sulastri 180502065.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

INDONESIA Manajemen risiko merupakan salah satu bidang ilmu yang membahas tentang bagaimana suatu organisasi menerapkan ukuran dalam memetakan berbagai permasalahan yang ada dengan menempatkan berbagai pendekatan manajemen secara komprehensif dan sistematis. Penelitian ini bertujuan Untuk menjelaskan tentang penerapan manajemen risiko dalam menjaga profitabilitas dan untuk mengetahui proses pencegahan risiko dalam menjaga profitabilitas Bank Syariah Indonesia Kantor Cabang Mataram Pejanggik I. Penelitian ini menggunakan Metode kualitatif deskriptif, data yang digunakan adalah data Primer dan data Sekunder, dengan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Observasi, Wawancara, dan dokumentasi, sedangkan teknik analisis data menggunakan analisis data model miles dan huberman, yang mencakup reduksi data, penyjian data, dan verifikasi data. Dari penelitian yang dilakukandapat disimpulkan bahwa Bank Syariah Indonesia Kantor cabang Mataram Pejanggik I melakukan penerapan manajemen risiko dalam menjaga profitabilitas , karena apabila dicermati secara mendalam keberadaan bank syariah sangat rentang akan risiko. Manajemen risiko pada perbankan syariah mempunyai karakter yang berbeda dengan bank konvensional, terutama karena adanya jenis-jenis resiko yang khas melekat hanya pada bank-bank yang beroperasi secara syariah. Dengan kata lain, perbedaan mendasar antara bank islam dan bank konvensional bukan terletak bagaimana cara mengukur, melainkan pada apa yang dinilai, dari itu penerapan manajemen risiko dalam menjaga profitabilitas dikelola dan dihadapi dengan baik dan efisien

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: manajemen risiko; profitabilitas; bank syariah indonesia
Subjects: 15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management > 150312 Organisational Planning and Management
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management > 150399 Business and Management not elsewhere classified
18 LAW AND LEGAL STUDIES > 1801 Law > 180127 Mu'amalah (Islamic Commercial & Contract Law) > 18012724 Islamic Banking
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Jurusan Perbankan Syariah
Depositing User: Yunita Lestari S.Adm, M.Sos
Date Deposited: 15 Feb 2024 01:36
Last Modified: 15 Feb 2024 01:36
URI: http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/5397

Actions (login required)

View Item View Item