Musyaropah, Musyaropah (2021) Pengaruh Pengetahuan Guru Pondok Pesantren tentang perbankan syariah terhadap minat menjadi nasabah Bank Syariah (Studi Kasus di Ponpes Sirojul Ulum Mamben Daya, Kabupaten Lombok Timur). Undergraduate thesis, UIN Mataram.

[img] Text
Musyaropah 170502261_.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

INDONESIA Tema dari penelitian ini adalah Pengaruh Pengetahuan Guru Pondok Pesantren Tentang Perbankan Syariah Terhadap Minat Menjadi Nasabah Bank Syariah (Studi Kasus di Ponpes Sirojul Ulum Mamben Daya, Kabupaten Lombok Timur), tujuan dilakukannya penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh pengetahuan guru pondok pesantren Sirojul Ulum tentang perbankan syariah terhadap minat menjadi Nasabah Bank syariah. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu metode kuantitatif. Reponden pada penelitian ini adalah guru di pondok pesantren Sirojul Ulum Mamben daya yang berjumlah 60 orang. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner, data yang didapatkan selanjutnya di analisis dengan uji regresi linier sederhana dengan bantuan pengolahan data menggunakan program SPSS versi 25 for windows. Hasil dari analisis yang dilakukan bahwa pengetahuan guru pondok pesantren Sirojul Ulum tentang perbankan syariah berpengaruh signifikan dan berpengaruh cukup kuat terhadap minat menjadi nasabah bank syariah.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: pengetahuan; guru; bank syariah; minat; nasabah
Subjects: 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130109 Pesantren (Islamic boarding school)
13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130211 Religion Curriculum and Pedagogy
14 ECONOMICS > 1402 Applied Economics > 140202 Economic Development and Growth
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1501 Accounting, Auditing and Accountability > 150115 Sharia Accounting
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1502 Banking, Finance and Investment > 150203 Financial Institutions (incl. Banking)
18 LAW AND LEGAL STUDIES > 1801 Law > 180127 Mu'amalah (Islamic Commercial & Contract Law) > 18012724 Islamic Banking
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Jurusan Perbankan Syariah
Depositing User: H Nabil udin
Date Deposited: 16 Jan 2023 15:28
Last Modified: 16 Jan 2023 15:28
URI: http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/3628

Actions (login required)

View Item View Item