Sanusi, Ahmad (2013) Majajemen dakwah pondok pesantren Nurussabah dalam meningkatkan kehidupan perilaku sosial keagamaan jama’ah Desa Batunyala Praya Tengah Lombok Tengah. Undergraduate thesis, IAIN Mataram.

[img] Text
Ahmad Sanusi 15308303.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

INDONESIA Secara global, peradaban materialis telah menciptakan tata dunia yang 2 tidak adil yang dicirikan oleh semakin tingginya "gap" antara si-miskin dan si-kaya, kekuasaan yang dikendalikan oleh para pemilik modal, kesempatan hidup yang selalu harus dibeli, dan moral yang selalu ditakar dengan uang. Dunia secara perlahan tapi pasti dicengkeram oleh imperialis kapitalis yang mengeruk habis semua kekayaan negara kaya tapi lemah, untuk kepentingan dirinya. Kondisi ini, mau tidak mau mempengaruhi dunia, tidak terkecuali Indonesia, baik dalam aspek politik, ekonomi, sosial, budaya, pendidikan, Ideologi, pertahanan keamanan, termasuk juga agama, yang sekarang sudah kita rasakan pengaruhnya. Hasil menunjukkan menunjukkan bahwa Untuk mengilustrasikan dakwah kepada umat manusia tidak segampang seperti menyebutkan dalam lidah, namun terkadang selalu dihalangi dan dihadang oleh berbagai ujian, cobaan, celaan bahkan makian dari objek sasaran dakwah, dalam hal ini bisa juga dikatakan sebagal problematika dalam dakwah.Sedangkan yang menjadi hambatan dalam manajemen dakwah menurut Basrah seperti yang dikutip dalam buku Syabibi Ridho adalah tingkat pengetahuan juma'ah yang tidak sama (heterogen) dalam satu forum pengajian atau majlis taklim." Begitu halnya dengan Pondok Pesantren Nurussabah yang dihadapkan dengan masalah tersebut yaitu heterogenitas jama'ahnya yang berbeda-beda

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Manajemen dakwah; pondok pesantren; perilaku sosial
Subjects: 12 BUILT ENVIRONMENT AND DESIGN > 1201 Architecture > 120110 Architecture of Building for Educational and Research Purposes > 12011007 Pesantren (Islamic Boarding School)
13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130109 Pesantren (Islamic boarding school)
13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130211 Religion Curriculum and Pedagogy
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management > 150311 Organisational Behaviour
Divisions: Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi > Jurusan Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: Yunita Lestari S.Adm, M.Sos
Date Deposited: 22 Sep 2022 02:42
Last Modified: 22 Sep 2022 02:42
URI: http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/2656

Actions (login required)

View Item View Item