Sulistianingsih, Indah (2016) Peranan sarana dan prasarana sekolah terhadap peningkatan prestasi belajar siswa kelas VII mata pelajaran IPS Terpadu di MTs Al-Khair Ambung Masbagik Lombok Timur Tahun Pelajaran 2016/2017. Undergraduate thesis, IAIN Mataram.

[img] Text
Indah Sulistianingsih 151126256.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

INDONESIA Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Untuk mengetahui Peranan sarana dan prasarana sekolah terhadap peningkatan prestasi belajar siswa di MTs. Al-Khair Ambang Masbagik Lombok Timur. Subjek penelitian ini adalah semua siswa kelas VII di MTs Al-Khair Ambung. Jenis penelitian yang dilakukan termasuk kedalam jenis penelitian kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan interview, observasi, dan dokumentasi Hasil penelitian menunjukkan bahwa sarana dan prasarana yang ada di MTs. Al-Khair Ambang Masbagik Lombok Timur belum memadai dalam memperlancar kegiatan belajar mengajar (KBM), ini dapat dibuktikan dengan masih banyaknya sarana dan prasarana yang belum tersedia seperti: buku paket. perpustakaan, laboratorium, komputer, dan lain sebagainya. Sedangkan sarana dan prasarana yang sudah tersedia berupa: Ruang Kelas, Papan Tulis, Meja & Kursi, LCD, Buku LKS, Musholls, Lapangan Olahraga, Alat Kebersihan, Alat Peraga. Alat Olahraga Sarana dan prasarana ini, ada yang sudah memenuhi standart permendiknas dan ada juga yang belum memenuhi standart permendiknas. Sarana dan prasarana di MTs Al-Khair Ambung Mashagik Lombok Timur sangat berperan penting khususnya pada mata pelajaran IPS Terpadu dalam memberikan motivasi siswa untuk bergerak aktif, sehingga siswa sanggup melakukan kegiatan pembelajaran dengan sungguh-sungguh dan akhirnya tujuan pembelajaran dapat tercapai dan prestasi belajar siswa bisa menjadi haik khususnya pada mata pelajaran IPS Terpadu. Prestasi belajar siswa yang ada di MTs Al-Khair Ambung Masbagik Lombok Timur masih kurang, sebagaimana yang dilihat dari hasil nilai raport pada MID semester ganjil masih banyak siswa yang mendapatkan nilai dibawah standar karena salah satu penyebabnya adalah keterbatasan sarana dan prasarana yang ada di MTs Al-Khair Ambung Masbagik Lombok Timur, jadi guru dan siswa menggunakan sarana dan prasarana yang seadanya pada saat kegiatan belajar mengajar sehingga belum tercapainya prestasi belajar siswa yang tinggi Adapun saran dari peneliti adalah hendaknya guru dan siswa memanfaatkan sarana dan prasarana yang ada dengan semaksimal mungkin sedangkan sarana prasarana yang belum tersedia hendaknya bisa diadakan untuk kedepanya untuk mendukung proses pembelajaran dalam rangka menciptakan prestasi yang tinggi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: sarana dan prasarana; prestasi belajar siswa; minat belajar; motivasi belajar
Subjects: 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130106 Secondary Education
13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130205 Humanities and Social Sciences Curriculum and Pedagogy (excl. Economics, Business and Management)
13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130311 Indonesian Peoples Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Tadris Ilmu Pengetahuan Sosial
Depositing User: Rifqy Rosi Mulyadi
Date Deposited: 22 Sep 2022 03:30
Last Modified: 22 Sep 2022 03:30
URI: http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/1972

Actions (login required)

View Item View Item