Yulianingsih, Yulianingsih (2023) Strategi guru dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak Kelas VIIi di MTs Al-Kautsar Desa Ranggo Tahun Pelajaran 2022-2023. Undergraduate thesis, UIN Mataram.

[img] Text
YULIANINGSIH 190101197.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

INDONESIA "Tujuan utama dalam penelitian ini yang pertama bagaimana strategi guru dalam meningkatkan kemampun berpikir kritis siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak kelas VIII di MTs. Al-Kautsar Desa Ranggo Tahun Pelajaran 2022/2023 yang ke dua apa saja kendala yang dihadapi guru dalam meningkatkan kemampun berpikir kritis siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak kelas VIII di MTs. Al-Kautsar Desa Ranggo Tahun Pelajaran 2022/2023. Adapun jenis penelitian ini yang digunakan oleh peneliti menggunakan penellitian kualitatif dengan jenis deskriptif dengan subjek penelitian guru dan siswa beserta kepala sekolah di MTs Al-kautsar Desa Ranggo.Aadapun pengumpulan data yang peneliti gunakan adalah wawancara tidak terstruktur, adapun observasi dan dokumentasi, analisis data yang digunakan yaitu menggunakan triangulasi data yaitu membandingkan tiga sumber data sehingga dapat menarik kesimpulan dari hasil data yang diperoleh oleh peneliti. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa strategi guru dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak kelas VIII di MTs. Al-Kautsar Desa Ranggo Tahun Pelajaran 2022/2023. Yaitu strategi interaktif, eksperimen, dan diskusi guna untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak di kelas VIII . sedangkan kendala-kendala yang dihadapi oleh guru dalam meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa seperi faktor faktor internal dan eksternal, adapun faktor internal ialah yang berasal dari diri siswa seperti kesehatan pada diri siswa bakat minat serta motivasi untuk belajar siswa yang masih kurang. Adapun faktor eksternal ialah kurangnya kehadiran guru dan siswa dalam pembelajaran dan faktor lingkungan yang tidak baik sehinga menghambat proses pembelajaran yang akan dilakukan."

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: kemampuan berfikir; kritis; strategi guru
Subjects: 13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130106 Secondary Education
13 EDUCATION > 1301 Education Systems > 130109 Pesantren (Islamic boarding school)
13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130211 Religion Curriculum and Pedagogy
22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies > 22040303 Aqidah, Islamic Theology, Ilmu Kalam, and related science
22 PHILOSOPHY AND RELIGIOUS STUDIES > 2204 Religion and Religious Studies > 220403 Islamic Studies > 22040305 Akhlaq, Tasawuf, and related science
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Agama Islam
Depositing User: H Nabil udin
Date Deposited: 31 May 2024 02:00
Last Modified: 31 May 2024 02:00
URI: http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/5902

Actions (login required)

View Item View Item