Amrin, Amrin (2023) Pengalihan objek gadai motor di Desa Sai Kecamatan Soromandi Kabupaten Bima Dalam Perspektif Hukum Ekonomi Syariah. Undergraduate thesis, UIN Mataram.

[img] Text
Amrin 180201080 .pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

INDONESIA Penelitian ini dilakukan untuk menggambarkan tentang bagaimana praktek Pengalihan Objek Gadai Motor Di Desa Sai Kecamatan Soromandi Kabupaten Bima Dalam Perspektif Hukum Ekonomi Syariah. Kemudian bertujuan untuk memahami bagaimana pandangan hukum ekonomi syariah terhadap praktik pengalihan objek gadai motor di Desa Sai Kecamatan Soromandi Kabupaten Bima. Penelitian ini penulis menggunakan bentuk pendeketan kualitatif yang dimana dalam pengumpukan datanya menggunakan metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Selanjutnya peneliti merumuskan dua rumusan masalah diantaranya ialah : (1) Bagaimana praktik pengalihan objek gadai motor di Desa Sai Kecamatan Soromandi Kabupateb Bima?, dan (2) Bagaimana pandangan hukum ekonomi syariah terhadap praktik pengalihan objek gadai motor di Desa Sai Kecamatan Soromandi Kabupaten Bima? Hasil penelitian yang dilakukan oleh penulis menunjukan cara Praktik pengalihan objek gadai motor di Desa Sai, Kec. Soromandi, Kab, Bima dalam perspektif hukum ekonomi syariah. Dengan beberapa cara penerapan yaitu : Proses praktik pengalihan gadai, Proses Penyerahan pengalihan gadai motor.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Gadai motor; pengalihan; hukum ekonomi syariah
Subjects: 14 ECONOMICS > 1402 Applied Economics > 140214 Public Economics- Publically Provided Goods
18 LAW AND LEGAL STUDIES > 1801 Law > 180127 Mu'amalah (Islamic Commercial & Contract Law) > 18012705 al-Rahn (Pergadaian)
Divisions: Fakultas Syariah > Jurusan Hukum Ekonomi Syariah
Depositing User: nur noer nur
Date Deposited: 21 Feb 2024 01:55
Last Modified: 21 Feb 2024 01:55
URI: http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/5470

Actions (login required)

View Item View Item