Anwar, Abidatul Fitriah (2021) Pengaruh metode pengolahan terhadap minat konsumen untuk membeli produk tempe di usaha Inaq Salmin Desa Bunut Baok Praya Lombok Tengah. Undergraduate thesis, UIN Mataram.

[img] Text
Abidatul Fitriah Anwar 170501113.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

INDONESIA Perekonomian merupakan kebutuhan setiap manusia dalam memenuhi tatanan hidup sehari-hari. Setiap manusia dapat meningkatkan perekonomiannya dari beberapa segi, yaitu pertanian, perdagangan, perindustrian dan lain sebagainya. Pembuatan tempe kedelai merupakan salah satu usaha perindustrian yang dapat meningkatkan perekonomian masyarakat. Industry yang memproduksi tempe banyak diminati oleh konsumen sebagai makanan sehari-hari. Penelitian ini bertujuan untuk menguji hipotesis yang diajukan oleh peneliti mengenai pengaruh metode pengolahan tempe terhadap minat konsumen untuk membeli produk tempe di industry Inaq Salmin desa Bunut Baok. Penelitian ini menggunaka metode kuantitatif yang dilakukan di desa Bunut Baok Praya Lombok Tengah dengan jumlah populasi yang tak terhingga, akan tetapi teknik pengambilan sampe yang digunakan adalah pendekatan rao purba yang dimana dari perhitungan menggunakan pendekatan tersebut menghasilkan 96 responden atau sampel. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, angket, dan dokumentasi. Adapun hasil penelitian yang diperoleh peneliti adalah metode pengolahan tempe berpengaru terhadap minat konsumen untuk membeli produk tempe di industry Inaq Salmin desa Bunut Baok Praya Lombok Tengah dengan besar pengaruh 5,9%. Kemudian metode pengolahan tempe berpengaruh signifikan terhadap minat konsumen untuk membeli produk tempe di industry inaq salmin desa bunut baok praya Lombok tengah dengan taraf signifikan sebesar 1,7%.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: minat; metode pengolahan; produk
Subjects: 16 STUDIES IN HUMAN SOCIETY > 1607 Social Work > 160703 Social Program Evaluation
16 STUDIES IN HUMAN SOCIETY > 1608 Sociology > 160801 Applied Sociology, Program Evaluation and Social Impact Assessment
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Jurusan Ekonomi Syariah
Depositing User: Yunita Lestari S.Adm, M.Sos
Date Deposited: 06 Sep 2023 03:29
Last Modified: 06 Sep 2023 03:29
URI: http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/4694

Actions (login required)

View Item View Item