Nurhaliza, Nurhaliza (2023) Strategi resiliensi UMKM berbasis Syariah pasca Covid-19 di Kabupaten Lombok Tengah. Undergraduate thesis, UIN Mataram.

[img] Text
NURHALIZA 190501168.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB)

Abstract

INDONESIA Resiliensi merupakan sebuah proses kebangkitan diri dari masalah yang dihadapi dengan cara menemukan solusi sehingga mampu memecahkan masalah dan mempunyai perencanaan tujuan dan masa depan yang ingin dicapai. Tujuan dilakukan Penelitian ini untuk mengkaji bagaimana strategi Resiliensi UMKM Berbasis Syariah Pasca Covid-19 di Kabupaten Lombok Tengah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana strategi ketahanan para pelaku UMKM Berbasis Syariah dalam mempertahankan usahanya pasca Covid-19. Metedoe penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, adapun sumber data yang digunakan, yaitu observasi, wawancara, dan teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian menyatakan bahwa strategi beresiliensi yang digunakan dalam mempertahankan usahanya dilakukan dengan cara membentuk karakteristik resiliensi, yaitu Insight, Kemandirian, Relation, Insiatif, Kreativitas, dan Moralitas. Dengan menerapkan karakteristik Resiliensi ini dapat membuat para pelaku UMKM bisa mempertahankan usahanya. Selain itu juga para pelaku UMKM dapat mengurangi angka pengangguran dan mengetahui bagaimana etika bisnis yang dilakukan dalam berusaha dengan menerapkan prinsip-prinsip hukum. dan etika bisnis islam memiliki 2 pengertian yaitu, pertama etika sebagai moralitas dan etika sebagai refleksi kritis dan rasional adapun sistem ekonomi syariah mengutamakan aspek hukum dan etika, yakni adanya kewajiban menerapkan prinsip-prinsip hukum dan etuka bisnis yang islami, antara lain prinsip ibadah (al-Tauhid), persamaan, (al-Musawat), kebebasan (al-Huriyat),keadilan (al-'Adl), tolong- menolong (al-Ta'awun), dan toleransi (al- Tasamuh). Sedangkan kendala dari strategi resiliensi yang dilakukan para pelaku UMKM

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: umkm; Etika Bisnis Islam; resiliensi
Subjects: 13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130203 Economics, Business and Management Curriculum and Pedagogy
14 ECONOMICS > 1402 Applied Economics > 140202 Economic Development and Growth
15 COMMERCE, MANAGEMENT, TOURISM AND SERVICES > 1503 Business and Management > 150314 Small Business Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Jurusan Ekonomi Syariah
Depositing User: H Nabil udin
Date Deposited: 20 Jul 2023 02:16
Last Modified: 20 Jul 2023 02:16
URI: http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/4522

Actions (login required)

View Item View Item