Azmi Irawan, Ulul (2022) Tradisi nyongkolan dan dampaknya terhadap konflik sosial (studi kasus di Desa Selebung Kecamatan Keruak Kabupaten Lombok Timur). Undergraduate thesis, UIN Mataram.

[img] Text
Ulul Azmi Irawan 180602117_.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

INDONESIA Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apa saja faktor- faktor penyebab terjadinya konflik sosial di Desa Selebung Kecamatan Keruak Kabupaten Lombok timur dan Bagaimana upaya yang dilakukan kepala Desa Selebung dalam menangani konflik sosial di Desa Selebung Kecamatan Keruak Kabupaten Lombok Timur. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif terkait dengan fenomena yang terjadi dalam keberlangsungan tradisi nyongkolan, tindakan remaja serta permasalahan yang muncul akibat konflik sosial, dengan penentuan informasi studi lapangan untuk mengumpulkan data dan memaparkan mengenai kasus yang di angkat oleh peneliti. Metode pengumpulan data yakni observasi, wawancara (interview) dan dokumentasi. Jenis data adalah kualitatif dan bersumber dari data sekunder dan primer dengan teknik analisa data reduksi data (Data Reduction). Hasil dari penelitian ini adalah dapat mengungkapkan makna penggunaan Nyongkolan tentang penyebaran informasi bahwa pasangan yang sudah resmi menikah kepada masyarakat. Upacara Nyongkolan saat pernikahannya dan menjelaskan alasan penggunaan upacara tersebut. dalam pelaksanaan tradisi nyongkolan dengan perlunya memperhatikan ketertiban ketika mengiring, menghindari minuman keras, dan erotisme serta pengunaan simbol-simbol adat yang mencerminkan identitas kesasakan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: tradisi Nyonglolan; Dampak Sosial
Subjects: 13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130302 Comparative and Cross-Cultural Education
13 EDUCATION > 1303 Specialist Studies In Education > 130307 Ethnic Education
16 STUDIES IN HUMAN SOCIETY > 1601 Anthropology > 160104 Social and Cultural Anthropology
16 STUDIES IN HUMAN SOCIETY > 1604 Human Geography > 160403 Social and Cultural Geography
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Studi Agama > Jurusan Sosiologi Agama
Depositing User: H Nabil udin
Date Deposited: 13 Jun 2023 00:58
Last Modified: 13 Jun 2023 00:58
URI: http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/4415

Actions (login required)

View Item View Item