Mustiqamah, Mustiqamah (2019) Ta’limu tarkibi ad-damaair fil jumali lithaalibat alfashlust- tsamin fi madrasah “ An-Najah “ Al-Mutawashithatil Islamiyyati Sasela Gunungsari Lombok Al-Garbiyyah Lissanah Al-Madrasiyyah 2019 – 2020. Masters thesis, UIN Mataram.

[img] Text
Mustiqamah 160102006.pdf - Accepted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (3MB)

Abstract

INDONESIA Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menganalisis proses pembelajaran penyusunan dhomir dalam kalimat serta menemukan masalah – masalah, solusi dalam pembelajaran penyusunan dhomir dalam kalimat pada siswi – siswi kelas VIII MTS An-Najah Sesela Gunungsari Lombok Barat Tahun Pelajaran 2019-2020 Pendekatan yang peneliti gunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif kemudian dari proses pengumpulan data menghasilkan data deskkriptif. Penelitian kualitatif bertjuan untuk mentafsirkan data, dalam hal ini mentafsirkan data yang berkaitan dengan pembelajaran penyusuan dhomir dalam kalimat, masalah – masalah serta upaya upaya guru dalam pembelajaran penyusunan dhomir dalam kalimat , adapun metode yang digunakan untuk mengumpulkan data yaitu : observasi, wawancara, tes , dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukakan bahwa para siswi mampu memahami pembelajaran dhomir akan tetapi para siswi belum mampu menyusun ( menggunakan ) dhomir dalam kalimat, karena beberapa masalah-masalah di antaranya : 1. Belum mengetahui makna dhomir secara keseluruhan, 2. Belum mengetahui bagian-bagian dhomir, 3. Belum bisa membedakan penggunaan domir yang menunjukkan (tunggal, dua, banyak) atau antara muannas dan muzakkar, 4. Tingakat pemahaman rendah, 5. Kurangnya latihan dalam penyusunan dhomir dalam kalimat, 6. Kurangnya kosa kata untuk membuat kalimat menggunakan dhomir.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: guru; kosakata; metode belajar
Subjects: 13 EDUCATION > 1302 Curriculum and Pedagogy > 130214 Teaching Arabic as a Foreign Language (Ta'lim al-'Arabiyah Lighairi al-Nathiqin Biha) Curriculum and Pedagogy > 13021499 Teaching Arabic as a Foreign Language (Ta'lim al-'Arabiyah Lighairi al-Nathiqin Biha) Curriculum and Pedagogy not elsewhere classified
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Jurusan Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Yunita Lestari S.Adm, M.Sos
Date Deposited: 28 Jan 2021 01:39
Last Modified: 28 Jan 2021 01:39
URI: http://etheses.uinmataram.ac.id/id/eprint/25

Actions (login required)

View Item View Item